Rabu, 12 November 2014

MATERI FAHMIL QUR'AN P5

CABANG FAHMIL QUR’AN P. 05 SOAL PAKET BABAK PENYISIHAN 5. S : Al Qur’an mengidentifikasi tiga sikap manusia terhadap Kitab Suci yang diturunkan Allah kepada mereka, yaitu 1) mereka yang menganiaya dirinya dengan tidak mengikuti ajaran kebenaran yang terdapat di dalamnya, 2) mereka yang bersikap pertengahan, dan 3) mereka yang berlomba-lomba untuk mengerjakan kebaikan. Coba bacakan ayat al Qur’an yang menyatakan hal tersebut. J : QS. Fathir : 32                         6. S : Sempurnakan ayat berikut :      .................. J :           ••             3. S : Dengarkan baik-baik kemudian terjemahkan ayat berikut ke dalam Bahasa Indonesia (Alu Imran : 93)                •           J : Semua makanan adalah halal bagi Bani Israil melainkan makanan yang diharamkan oleh Israil (Ya'qub) untuk dirinya sendiri sebelum Taurat diturunkan[212]. Katakanlah: "(Jika kamu mengatakan ada makanan yang diharamkan sebelum turun Taurat), Maka bawalah Taurat itu, lalu Bacalah dia jika kamu orang-orang yang benar". [212] sesudah Taurat diturunkan, ada beberapa makanan yang diharamkan bagi mereka sebagai hukuman. nama-nama makanan itu disebut di dalamnya. lihat selanjutnya surat An Nisa' ayat 160 dan surat Al An'aam ayat 146 4. S : Huruf ظ(zha) ذ (Dzal) dan ث (Tsa) mempunyai istilah khusus di bidang makhraj atau laqab hurufnya. Apakah nama istilah huruf tersebut, jelaskan pengertiannya disertai dengan kaedahnya. J : Latsawiyyah atau Litsawiyyah. Artinya huruf yang keluar dari ujung lidah dengan ujung gigi yang atas. 5. S : Menyekutukan Allah dengan sesuatu adalah suatu faham dan perbuatan yang sangat tidak ada tempatnya. Maka pendidikan untuk menjauhi faham dan perbuatan syirik itu haruslah diberikan oleh setiap orang tua kepada putra-putrinya, seperti yang dinasehatkan oleh seorang tokoh bijaksana yang dikisahkan dalam Al-Qur’an. Sebutkan bunyi ayat tersebut ? J :                 ) لقمان : ( 13 6. S : Salah satu cara Nabi Muhammad SAW menerima Wahyu, Malaikat Jibril datang langsung berhadapan dengan Nabi, sebutkan kapan dan pada peristiwa apa Nabi menerima Wahyu langsung berhadapan dengan Jibril. J : Pada peristiwa turunnya Wahyu pertama di Gua Hira. 7. S : Simak baik-baik, lagu apakah yang akan diperdengarkan berikut ini ? Q.S. Al- Ahzab: 45.  •       J : Lagu Sika 8. S : اسمع جيدا ثم أجب بالعربية ! نحن الآن فى أثناء مسابقة تلاوة القرآن الوطنية بكندارى , فأى مسابقة وطنية هذه المساتقة ؟ J : هذه هى مسابقة تلاوة القرآن الوطنية الحادية و العشرون 9. S : Translate into English, please !   •     )العصر : 1 - 2 ( J : “By time, surely man is in loss”. 10. S : Perhatikan, berkenaan dengan siapa ayat berikut dan apa kisah yang terkandung di dalamnya?                                 J : Nabi Yusuf, dia masuk ke dalam penjara bersama dua orang pemuda pelayan raja. Salah seorang dari keduanya:berkata bahwa dia bermimpi memeras anggur. dan yang lainnya berkata: bermimpi bahwa dia membawa roti di atas kepala yang sebahagiannya dimakan burung. Mereka minta kepada Nabi Yusuf untuk memberitahukan ta'bir mimpi mereka, karena mereka memandangnya termasuk orang-orang yang pandai (mena'birkan mimpi). 11. S : Gerakan shalat di bawah ini yang bacaannya bukan takbir adalah ....... A. ketika hendak ruku’ C. Ketika hendak sujud B. ketika bangun dari ruku’ D. Ketika bangun dari sujud J : B. Ketika bangun dari ruku’ 12. S : Saat Nabi Muhammad SAW dan para pengikutnya berhijrah ke Madinah, mereka disambut hangat oleh penduduk Madinah. Apa sebutan popular untuk kedua kelompok tersebut ? J : Muhajirin dan Anshor 13. S : UUD 1945 mengalami amandeman atau perubahaan sebanyak J : 4 kali 14. S : Di antara makna jihad yang patut digerakkan adalah memerangi kemiskinan dan membantu mereka yang membutuhkan. Hal tersebut pernah dinyatakan Rasulullah dalam suatu haditsnya. Bacakan. J : 45 الســاعى على الارملــة والمســكين كالمجاهد فى ســبيل الله – رواه البخارى وماللك

Tidak ada komentar:

Posting Komentar